I.
Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dengan memberi tanda silang (X) pada huruf a, b, c atau d!
Bacalah teks surat berikut ini untuk soal nomor 1!
Garut, 3 Desember 2015
Bagaimanna kabarmu, Lani? Semoga baik-baik saja.
Sekarang, saya sedang mengunjungi rumah nenekku di Garut.
Di sini udaranya masih sangat sejuk, berbeda dengan di Cilegon. Aku juga
melihat masih banyak sawah dan pohon-pohon rindang disini.Pemandangannya juga
sangat indah dan asri. Saya sangat senang berada di rumah nenek. Liburanku kali
ini sangat menyenangkan.
Bagimana dengan liburanmu Lani? Aku harap liburanmu juga
menyenangkan. Aku tunggu ceritamu. Balas suratku ya..
Sahabatmu,
Dayu
1. Keadaan desa nenek Dayu adalah . . . .
a. sejuk dan asri c. Seperti di Cilegon
b. panas d.
gersang
Bacalah teks berikut untuk soal nomor 2 dan 3!
Pada hari Senin, awal masuk sElilah,
anak-anak kelas III mengadakan musyawarah untuk pemilihan pengurus kelas.
Kegiatan musyawarah dipimpin oleh ibu guru. Musyawarah berjalan dengan lancar.
Akhirnya terbentuklah pengurus kelas III dengan Ahmad sebagai ketua, Mira
sebagai wakil, Ria sebagai sekretaris dan Tiwi sebagai bendahara. Di akhir
kegiatan, bu guru menyampaikan pesan bahwa dengan bermusyawarah semua persoalan
dapat terselesaikan dengan baik. Dan semua anggota musyawarah wajib menghargai
dan menghormati hasil musyawarah.
2. Pada hari Senin, anak-anak kelas III mengadakan . . . .
a. Kerja bakti c. Kerja kelompok
b. musyawarah d.
beradu pendapat
3. Dalam kegiatan musyawarah di kelas III dipimpin oleh . . . .
a. Ketua kelas c. Bu guru
b. Pak guru d.
Kepala sElilah
4. Perhatikan kata-kata di bawah ini:
Kerja bakti, lomba menggambar, mengumpulkan sumbangan, belajar.
Kata yang berkaitan dengan kegiatan sosial
adalah . . . .
a. kerja bakti, belajar c. Kerja bakti, mengumpulkan sumbangan
b. lomba menggambar, belajar d. Mengumpulkan sumbangan, belajar
5. Kegiatan sosial dalam menjaga kesehatan masyarakat adalah ....
a. posyandu c.
pameran
b. kerja bakti d. musyawarah
6. Tugas seorang polisi terhadap masyarakat di jalan raya adalah . . . .
a. mengantar orang sakit c. Mengatur lalu
lintas
b. mengirim surat d.
Mengatur upaca bendera
7. Bagian-bagian surat terdiri dari . . . .
a. Alamat surat dan amplop c. amplop dan isi surat
b. pembuka, isi dan penutup d. amplop dan penutup surat
8. Perhatikan contoh tempat dan tanggal surat di bawah ini:
..., 3 Desember 2015
Kata yang tepat untuk melengkapi titik di
atas adalah . . . .
a. tempat surat c. tanggal surat
b. tahun surat d. nama bulan
9. Kebiasaan kurang baik masyarakat yang dapat menyebabkan banjir ....
a. membersihkan sungai c. membuang sampah di sungai
b. menanam pohon di pinggir sungai d.
memancing ikan
Perhatikan potongan teks dongeng berjudul “Legenda
Pulau Lombok” untuk soal nomor 10 dan 11!
Pada jaman dahulu kala disebelah utara
kota garut ada sebuah desa yang penduduknya kebanyakan adalah petani. Karena
tanah di desa itu sangat subur dan tidak pernah kekurangan air, maka
sawah-sawah mereka selalu menghasilkan padi yang berlimpah ruah. Namun meski
begitu, para penduduk di desa itu tetap miskin kekurangan.
Hari masih sedikit gelap dan embun masih
bergayut di dedaunan, namun para penduduk sudah bergegas menuju sawah mereka.
Hari ini adalah hari panen. Mereka akan menuai padi yang sudah menguning dan
menjualnya kepada seorang tengkulak bernama Nyai Endit.
10.
Kondisi desa dari cerita tentang “Legenda
Situ Bagendit” tersebut adalah . . . .
a. gersang dan tandus c. Gersang dan kekeringan
b. subur dan air melimpah d.
Subur dan kekurangan air
11.
Informasi yang dapat kita peroleh dari teks cerita
“Legenda Pulau Lombok” . . . .
a. penduduk hidup miskin c. Tanahnya gersang
b. Nyai Bagendit bersifat dermawan d. Penduduk kekurangan air
12.
Lengkapi potongan teks dongeng di bawah ini!
Hari ini adalah hari panen. Mereka akan menuai padi yang
sudah menguning dan menjualnya kepada seorang tengkulak bernama....
a. Nyai Endit c. Dewi Anjani
b. Situ Bagendit d. Patih Songan
13.
pulau – Indonesia – banyak –
memiliki – besar dan kecil
Jika kata-kata tersebut disusun menjadi kalimat yang benar menjadi . . . .
a. Indonesia memiliki banyak besar dan kecil pulau.
b. Indonesia banyak memiliki besar dan kecil pulau.
c. Indonesia memiliki banyak pulau besar dan kecil.
d. Indonesia banyak memiliki pulau kecil dan besar.
14.
Bermusyawarah merupakan kegiatan pengamalan
Pancasila sila yang ke . . . .
a. satu b. dua c.
tiga d. empat
15.
Contoh pengamalan sila kedua Pancasila adalah
. . . .
a. berdiskusi c.
Bersyukur
b. menolong teman d. Berdoa sebelum makan
16.
Sikap yang sesuai dengan sila kedua Pancasila
di rumah adalah . . . .
a. mengerjakan PR c. menyayangi adik
b. bersikap adil dengan adik d.
Berdoa sebelum tidur
17.
Salah satu kewajiban seorang anak di rumah
adalah . . . .
a. membantu orang tua c. Bermain dengan teman
b. membantu mencari uang d.
Menonton acara televisi
18.
Perhatikan tabel di bawah ini:
NO
|
URAIAN
|
1
|
Belajar
|
2
|
Mendapat uang saku
|
3
|
Merapikan kamar
|
4
|
Mendapatkan kasih sayang
|
Dari tabel tersebut, yang merupakan kewajiban sehari-hari adalah . . . .
a. 1 dan 3 b. 2 dan 4 c. 1 dan 4 d. 2 dan 3
19.
Perhatikan tabel di bawah ini!
NO
|
URAIAN
|
1
|
Menanam pohon
|
2
|
Mencorat-coret tembok
|
3
|
Cuci tangan sebelum makan
|
4
|
Buang sampah pada tempatnya
|
Kebiasaan seseorang yang baik terhadap lingkungan sekitar adalah . . . .
a. 1 dan 2 b. 1 dan 3 c. 1 dan 4 d. 3 dan 4
20.Daftar |
perilaku di tempat umum
1. Membantu menyeberang seorang nenek
2. Membuang sampah di jalan
3. Melempari orang gila
4. Menyingkirkan pecahan botol di jalan
Perilaku yang buruk di tempat umum
pada daftar di atas adalah nomor . . . .
a. 3 dan 4 b. 1 dan 4 c. 2 dan 3 d. 1 dan 2
21.
Bermain sepak bola melatih kekuatan otot . .
. .
a. tangan b. Kaki c. Lengan d. bahu
22.
Agar dalam baris – berbaris terlihat kompak
harus mengikuti ....
a. nasehat b. aba-aba c. teks d. diskusi
23.
Rudi membeli makanan dikantin. Dia membeli
risol seharga Rp 1.500,00 air mineral Rp 1.000,00 dan nasi bungkus seharga Rp
5.000,00. Jumlah uang yang dikeluarkan
Rudi adalah . . . .
a. Rp 6.000,00 b. Rp 6.500,00 c. Rp 7.500,00 d. Rp 8.000,00
Perhatikan daftar aneka alat tulis dan harganya di bawah ini untuk soal nomor 24 dan 25.
PENSIL PENGGARIS SERUTAN
Rp 2.500,00 Rp
5.000,00 Rp
6.000,00
24.
Beni membeli 2 buah pensil, 1 buah penggaris,
dan 1 buah serutan. Jumlah uang
yang harus dibayar adalah . . . .
a. Rp 16.000,00 b.
Rp 15.000,00 c. 12.000,00 d. 13.500,00
25.
Lani mempunyai uang Rp 10.000,00. Agar uang
Lani habis terpakai semua, ia
harus membeli . . . .
a. 2 buah penggaris dan 1 pensil
b. 1 buah penggaris dan 1 buah
serutan
c. 2 buah pensil dan 1 buah
penggaris
d. 1 buah pensil dan 1 buah
penggaris
26.
Eli diberi uang jajan Rp 7.000,00. Di sekolah
Eli membeli kue donat seharga
Rp 1.500,00, nasi uduk Rp 3.000,00,
dan minuman botol mineral Rp 2.000,00.
Sisa uang Eli adalah . . . .
a. Rp 2.500,00 b. Rp 1.000,00 c. Rp 1.500,00 d. Rp 2.000,00
Perhatikan gambar di bawah ini untuk soal nomor 27:
SAPU LANTAI SAPU LIDI KEMOCENG KERANJANG
Rp 5.000,00 Rp 6.000,00 Rp 4.000,00 Rp
5.000,00
27.
Ibu ingin membeli alat-alat kebersihan. Ibu
membeli 2 sapu lantai, 1 sapu lidi, 1 kemoceng dan 1 tempat sampah. Berapa uang
yang harus ibu bayarkan untuk?
a. Rp 15.000,00 b. Rp 20.000,00 c. Rp 25.000,00 d. Rp 30.000,00
28.
Jumlah pendaftar terbanyak terjadi pada tahun ....
a. 2012 c. 2014
b. 2013 d. 2015
29.
Selisih pendaftar pada tahun 2012 dan tahun 2014 adalah . . . .
a. 50 b. 100 c. 150 d. 200
Perhatikan tabel di bawah ini untuk soal
nomor 30 dan 31!
SARANA SOSIAL
|
KOTA
|
||
CILEGON
|
SERANG
|
TANGERANG
|
|
Rumah Sakit
|
9
|
15
|
25
|
Tempat Ibadah
|
65
|
98
|
126
|
Supermarket
|
6
|
8
|
12
|
Alun-Alun
|
1
|
2
|
2
|
30. Sarana Sosial Rumah Sakit yang dimiliki kota Serang adalah
a. 15 b. 25 c.
98 d.
126
31.
Selisih sarana sosial tempat ibadah yang
dimiliki kota Serang dan Kota Tangerang
adalah . . . .
a. 18 b.
28 c. 38 d. 48
32.
Dalam membuat seni dekoratif poster, alat dan
bahan yang diperlukan adalah....
a. karton, tanah liat c. bubur
kertas, karton
b. kuas, plastisin d. karton, pensil warna
33.
Lagu yang menceritakan tentang kerinduan pada
keadaan desa adalah ....
a. Desaku Yang Kucinta c. Padang Wulan
b. Kupu-Kupu d. Kadal Nongak
34.
Amir dan teman-temannya sedang pulang sekolah
menaiki angkutan umum. Di dalam angkutan, Amir makan es krim kemudian plastik
bungkus es krim dibuang begitu saja lewat jendela. Perilaku Amir merupakan
perbuatan yang tidak terpuji di lingkungan . . . .
a. sekolah c. rumah
b. jalan raya d. pasar
35.
1. Plastisin,
2. Batok kelapa, 3. Tanah Liat, 4. kayu.
Bahan lunak untuk membuat prakarya adalah . . . .
a. 1 dan 3 b. 2 dan 4 c.
1 dan 4 d. 2 dan 3
36.
Kegiatan di bawah ini yang dapat menguatkan
otot tangan adalah . . . .
a. berlari kecil c.
menirukan gerak pesawat
b. permainan jalan gerobak d.
bermain bola
37.
1. Kertas 2.
Papan kayu 3. Plastisin 4. Tanah Liat
Bahan alam untuk membuat prakarya adalah . . . .
a. nomor 1 b. nomor 2 c.
nomor 3 d. nomor 4
38.
Lagu daerah Lombok yang menceritakan tentang
kepedulian terhadap sesama adalah . . . .
a. Kadal Nongak c. Padhang Wulan
b. Bubuy Bulan d. Manuk Dadali
a.
Kaki c. Tangan
b.
Leher d. Pundak
40.
Kegiatan yang dapat dilakukan untuk melatih
otot kaki adalah . . . .
a. mengangkat meja c.
berlari
b. peregangan badan d.
berdiri dengan tangan
Sangat bermanfaat membantu guru dalam membuat soal soal
BalasHapus